Resep Pisang Molen |
Bahan-Bahan Dan Cara Membuatnya..
Bahan :
250 gram tepung terigu ( all purpose )
3 sdm Gula halus
50 ml air dingin
1 butir telur ( kocok lepas )
40 gram margarine
1/4 sdt Garam
1/2 sdt vanillie
Pisang Secukupnya ( potong serong )
3 sdm Gula halus
50 ml air dingin
1 butir telur ( kocok lepas )
40 gram margarine
1/4 sdt Garam
1/2 sdt vanillie
Pisang Secukupnya ( potong serong )
Cara membuat :
1.Campur terigu,Gula halus,vanillie,Garam aduk rata.masukkan telur dan air perlahan aduk sampai tercampur ( adonan bergirigil )
2.Masukkan margarine ulenin adonan sampai kalis,tutup adonan diamkan selama 30 Menit
3.Ambil adonan Gilas memanjang tipis lalu potong panjang.
3.Ambil adonan Gilas memanjang tipis lalu potong panjang.
4.Ambil adonan bungkus kepisang sampai tertutup semua lakukan sampai habis.
5.Goreng molen dengan api sedang sampai adonan golden brown angkat dan tiriskan
Selamat Mencoba Dan Menikmati